Minggu, 06 Januari 2013

Memperbaiki Windows Yang Rusak (Repair Windows)

Rumahbalai, Memperbaiki windows atau repair windows adalah sangat penting dilakukan. Repair berbeda dengan menginstal ulang, dimana repair windows hanyalah menyalin file-file penting dari windows saja tanpa melakukan perubahan-perubahan pada file aplikasi lainnya. Repair tidak menambah ataupun mengurangi program dari komputer anda.

Secara umum memperbaiki windows atau repair windows dilakukan dengan menjalankan setup windows asli atau sekedar menjalankan opsi diagnostik. Langkah-langkah yang dilakukan dalam melakukan proses instalasi repair akan berbeda untuk setiap jenis windows.

Catatan
Pada windows 7 dan vista, proses repair startup windows dilakukan tidak seperti windows xp dimana file-file penting windows akan disalin dari setup windows ke direktori windows pada komputer anda. Untuk windows xp disarankan untuk melakukan backup data sebelum melakukan repair windows.

Tautan berikut merupakan panduan untuk merepair windows dengan versi masing masing.
2. Windows Versi Vista
3. Windows versi XP